Jeruk Mandarin


Rp 24.000 / Kg

Jeruk Mandarin atau Mandarin oranges termasuk dalam spesies Citrus reticulata yang punya varietas lain seperti Satsuma, Clementine, Dancy, Honey, Pixie, dan tangerines.

Spesies ini memiliki kelebihan berupa rasanya yang manis, kulit berwarna oranye terangnya mudah dikupas, dan daging buahnya mudah dipisahkan.

Manfaat jeruk mandarin adalah 

  1. Menurunkan kolestrol jahat (LDL) dan mencegah penyakit jantung
  2. Menurunkan berat badan dan melancarkan sistem pencernaan
  3. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh
  4. Meningkatkan kesehatan otak
  5. Mencegah kanker
  6. Menjaga tekanan darah tetap normal

Buah segar

Standar

1 Kg

Kg

"Fruit Product" was added to wishlist